Selasa, 09 Agustus 2011

No. 40 Edisi Agustus 2011


Techno Konstruksi No. 40 edisi Agustus 2011

LAPORAN UTAMA
INFRASTRUKTUR KERETA API
1. Mengejar Ketertinggalan Infrastruktur Kereta Api
2.Tundjung Inderawan, Dirjen Perkeretaapian Kementrian Perhubungan
    "Mari Kita Bangun Bersama Infrastruktur Kereta Api"
3. Prof. DR. Suyono Dikun, Pengamat Transportasi "Kereta Api Solusi Permasalahan Kota"
4. Pembangunan Infrastruktur Kereta Api Tidak Terkait Moment Lebaran.
5. Nikmati Kenyamanan Kereta Super Cepat Beijing - Tianjin.

LIPUTAN KHUSUS
PROYEK INISIATIF JAKARTA 21
"Optimis Raih Predikat Kota Metropolitan Abad 21".

MANAJEMEN: 
Duble Track Membantu Tujuan Angkutan Massal Tercapai

TEKNOLOGI: 
"Computer Based Interlocking" Sistem Persinyalan Kerata Api Berbasis Mikroprosesor.

PERUSAHAAN:

LIPUTAN PROYEK:
Pembangunan Jalur Ganda Kereta Api
Cikampek-Cirebon Lintas Utara Jawa (II) Segmen III, Proyek Modifikasi Stasiun Cirebon.

MANCANEGARA: 
1. Melihat Pebangunan Infrastruktur Kereta Api di China
"Sukses Alih Teknologi Kereta Api Super Cepat".
2. The Qatar State Mosque
"Perpaduan Unsur Tradisional Qatar dan Arsitektur Islam".

SOSOK/PROFIL:
Davy Sukamta
"Kita Harus Merebut Peluang di Era Global" 

ASOSIASI: 
HAKI (Himpunan Ahli Konstruksi Indonesia) "Seminar dan Pameran 2011".
IABI (Ikatan Ahli Bandar Udara Indonesia)

ANALISA :

RENCANA PROYEK: 
38 Rencana proyek baru yang segera dilaksanakan.

HERITAGE : 
Purna Pugar Gedung Lawang Sewu, Semarang
Transformasi dari "Wisata Hantu" Menjadi 'Ikon Wisata'

INFO MATERIAL :

INFO ALAT :
1. PT KOBEXINDO TRACTORS
"Menyediakan Produk Unggulan dengan After Sales Service Prima".
2. TRXBUILD, Singapore
"D45 Dump Truck Dirancang dengan Kecanggihan Teknologi Untuk Kenyamanan Pengemudi".

KOLOM :
Menata Karir dalam Dunia 'Manajemen Proyek'
.
LINGKUNGAN :

EVENT :
1. IICFIE 2011 'Dari Indonesia untuk Kawasan dan Dunia'
2.KONSTRUKSI INDONESIA 2011

Tidak ada komentar:

Posting Komentar